0

Tokyo -(Berita Suaramedia)  Kereta api supercepat di Jepang, JR Central Railway Company baru-baru ini berencana agar kereta mereka berjalan pada jalur magnetik.

Seperti dikutip dari Mashable, dengan kecepatan yang mencapai 310 mph, prototip kereta api Series Lo ini berjalan pada jalur magnetik horizontal. Kereta api komuter itu dilaporkan akan membawa hingga seribu penumpang tiap kali bepergian.

Series Lo ini diperkirakan akan mulai beroperasi pada 2027. Pada 2045, perusahaannya juga berencana meluaskan rutenya hingga Osaka.

Sebagai tambahan, pihak Ministry of Land, Infrastructure, Transport and Tourism di Jepang, kini berencana mengatur rute Series Lo melewati Gunung Fuji. (Mashable,/ini) Lihat Video disimi

Post a Comment

 
Top